4 Cara Membuat Cowok Melupakan Mantannya, Lakuin Hal Ini Deh!


Move On – Cowok Kamu belum bisa melupakan mantannya? Begini cara membuat cowok melupakan mantannya, cewek cobain deh supaya cowok kamu cepet move on!.

Saat cowok kamu belum melupakan mantannya mungkin membuat kamu dilema sendiri bukan? Antara harus bertahan sampai cowok kamu move on dari mantan nya atau pergi karena mantannya selalu ada dipikiran cowok kamu.

Namun sekarang kamu rasanya tak perlu dilema lagi karena KELINCIBERDASI24 COM akan memberi kamu Tips tentang Cara membuat cowok kamu melupakan mantannya dibawah ini. Yuk Simak!.

1. Tetap berada disamping cowok kamu.

4 Cara Membuat Cowok Melupakan Mantannya

Cara pertama yang harus kamu lakukan untuk membuat cowok kamu melupakan mantannya adalah dengan tetap bersama dia.

Artinya kamu tak boleh berpikiran untuk pergi dari kehidupan dia, karena dia benar-benar membutuhkan kamu untuk dengan cepat melupakan mantannya.

Tetap berasda di samping nya apapun yang terjadi, cobalah untuk bersabar sebentar sampai dia benar-benar melupakan mantannya.

2. Jadi pendengar yang baik.

4 Cara Membuat Cowok Melupakan Mantannya

Yang kedua adalah dengan menjadi pendengar yang baik untuk cowok kamu.

Jangan pernah bosan mendengarkan cerita cowok kamu tentang mantannya, bantu dia untuk membuat dirinya bosan menceritakan mantannya.

Dengan begitu dia akan dengan mudah melupakan mantannya, walau ini sangat menyebalkan, namun cobalah untuk bersabar dan menjadi pendengar yang baik.

3. Jadi cewek yang menyenangkan.

4 Cara Membuat Cowok Melupakan Mantannya

Yang ketiga adalah untuk menjadi orang yang menyenangkan untuknya, hal ini harus kamu lakukan, Kenapa?.

Karena dengan membuat dia senang itu akan membuat dia sedikit mengalihkan kesedihan nya karena harus memikirkan mantan kekasihnya.

Buat dia tak berhenti tersenyum, dengan begitu masa lalu akan ‘Malu’ menghampiri kehidupan cowok kamu.

Begitu mudah bukan? Lalu tunggu apa lagi lakukan hal ini sekarang!.

4. Sentuh hatinya dengan lembut kasih sayang mu.

4 Cara Membuat Cowok Melupakan Mantannya

Nah ini adalah cara terbaik yang bisa kamu lakukan sebagai cewek, cewek terkenal dengan kelembutan hatinya bukan?, nah gunakan kelebihan ini untuk membuat cowok kamu melupakan mantannya.

Kasih sayang dan kelembutan yang kamu miliki akan membuat dia dengan mudah melupakan mantannya, jadi cobalah cara terakhir ini untuk membuat cowok kamu melupakan mantannya.

Dan itulah 4 Cara Membuat Cowok Melupakan Mantannya, buruan lakukan 4 kiat diatas untuk membuat cowok kamu move on dari mantannya. Good Luck!.

Image via google.com.


Related Posts

Comments